Linux - Umum
Upgrade Harddisk
Last Updated on Monday, 04 April 2005 20:26 Written by Kamas Muhammad Saturday, 30 October 2004 09:31
Ada suatu saat di mana harddisk yang kita pakai sudah tidak cukup lagi untuk menampung file-file milik kita,
dan kita ingin mengganti(mengganti, bukan menambah) harddisk yang kita pakai dengan harddisk lain yang
lebih besar. Tutorial kecil ini menerangkan secara singkat apa saja yang harus dilakukan agar harddisk yang
kecil bisa dipensiunkan dan diganti dengan harddisk yang berukuran lebih besar tanpa harus menginstall ulang
linux milik kita.
Richard Stallman - Pencetus Free Software
Last Updated on Saturday, 23 October 2004 07:03 Written by Administrator Saturday, 23 October 2004 06:45

Panduan Security untuk Newbie
Last Updated on Friday, 22 October 2004 05:24 Written by Administrator Friday, 22 October 2004 05:21

Ada apa dengan Linux? Mengenal filesystem di Linux
Last Updated on Wednesday, 20 October 2004 21:13 Written by Administrator Saturday, 28 August 2004 15:24
Oleh ari_stress ( This e-mail address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it )v1.0 25 February 2002

Read more: Ada apa dengan Linux? Mengenal filesystem di Linux
Cara mudah membuat warnet
Last Updated on Wednesday, 20 October 2004 20:27 Written by Administrator Saturday, 28 August 2004 14:57

Distro Linux mana yang terbaik?
Written by Administrator Saturday, 28 August 2004 14:51
Distro mana yang terbaik?=========================
Oleh ari_stress ( This e-mail address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it )
v1.0 13 Februari 2002
Pertanyaan di atas mungkin termasuk salah satu pertanyaan yang paling banyak ditanyakan oleh para newbie Linux. Hal ini tidak mengherankan karena di pasar tersedia begitu banyak Distro(paket distribusi) Linux, seperti Red Hat, Mandrake, Slackware, Debian, Caldera, dll.
Menggunakan Mutt sebagai manajeman email dan mailing list
Written by Administrator Saturday, 28 August 2004 14:46
Seringkali kita merasa bosan dengan GUI dan ingin kembali ke CLI.apalagi seperti saya yang basicnya pertama kali windows (nggak bajakan pak) dengan outlook expressnya (OE). kadangkala saya kehilangan email saya karena kerusakan database OE-nya dan semakin lambatnya oe apabila emailnya udah puluhan mega. (Thx Mas Iwan)Read more: Menggunakan Mutt sebagai manajeman email dan mailing list
More Articles...
Page 5 of 8